Friday, 27 February 2015

  • TIDAK ADA KATA TERLAMBAT UNTUK BELAJAR
  •  TIDAK ADA KATA TIDAK BISA SEBELUM MENCOBA
  • HADAPI KENYATAAN HIDUP INI DAN JANGAN PERNA LARI DARI KENYATAAN



PRINSIP DASAR SISTEM PENGISIAN IC

(Alternator dengan IC regulator)

 Fungsi :untuk menjaga agar tegangan output alternator tetap konstan

Keuntungan menggunakan IC regulator

•  Waktu pengaturan tegangan lebih pendek

•  Lebih tahan terhadap getaran

•  Ukurannya kecil

Kerugiannya :

•  Kurang tahan terhadap panas yang tinggi dan fluktuasi tegangan

Ada dua cara pemasangan IC regulator

•  Add On : IC dipasang diluar alternator

•  Built in  :  IC dipasang jadi satu dengan alternator



Cara kerja IC regulator

Saat tegangan output pada terminal B rendah

Tegangan output belum dapat melewati ZD

Sehingga Tr2 “ Off “

Tegangan output mengalir ke base Tr1 melalui resistor R dan Tr 1 “ On “

Arus yang ke rotor coil melaui  B – rotor coil – F – Tr1 ( on ) – E ( massa )

Saat tegangan output pada terminal B tinggi

Tegangan output sudah dapat melewati ZD

Sehingga Tr2 “ On “ dan Tr1 “ Off “

Arus yang ke rotor coil terputus
 Komponen Dasar pengisian IC